Beranda Tentang Kami

Tentang Kami

berliburan.com adalah sebuah website yang didirikan pada tahun 2018 dengan bertujuan untuk menyajikan informasi seputar traveling dan pariwisata di Indonesia, mulai dari rekomendasi destinasi wisata, tempat liburan, makanan khas Indonesia hingga informasi pendukung seperti harga tiket wisata, estimasi biaya, tips dan trik perjalanan, serta panduan wisata lainnya.

Kami berupaya menghadirkan konten yang informatif, relevan, dan bermanfaat bagi pembaca, baik untuk kebutuhan liburan, referensi perjalanan, tempat berkumpul maupun sekadar menambah wawasan seputar dunia traveling.

Independensi Konten
Dalam penyusunan artikel dan pemberitaan, kecuali dinyatakan secara khusus, berliburan.com tidak memiliki hubungan, kerja sama, atau afiliasi dalam bentuk apa pun dengan produk, merek, atau pihak yang disebutkan di dalam artikel. Seluruh konten disajikan secara independen berdasarkan informasi yang tersedia.

Hak Cipta & Kredit Konten
Seluruh logo, merek dagang, dan nama produk yang ditampilkan di website ini merupakan hak cipta milik masing-masing pemiliknya.

Untuk artikel dan tulisan, sumber informasi akan kami cantumkan apabila berasal dari referensi pihak ketiga. Sementara itu, setiap foto atau karya fotografi yang digunakan akan disertai dengan kredit kepada pemiliknya, sesuai dengan ketentuan yang berlaku.

Keberatan Hak Cipta
Apabila Anda merasa terdapat logo, merek dagang, tulisan, foto, atau konten lain di berliburan.com yang melanggar hak cipta atau hak kepemilikan Anda, silakan menghubungi kami melalui email yang tercantum pada halaman Kontak. Kami akan menindaklanjuti laporan tersebut dan, apabila terbukti melanggar, konten terkait akan segera kami hapus dari website dan basis data kami.

Untuk informasi lebih lanjut mengenai batasan tanggung jawab dan ketentuan pengunaan website ini, silahkan membaca halaman Discalimer.

 

Terima kasih telah mengunjungi berliburan.com